Yuk Kita Menanam Bua-Buahan Dalam Pot..!! Selain Mudah Juga Membuat Indah
Tabulapot atau singkatan dari Tanaman Buah Dalam Pot, merupakan tren menanam tanaman jenis buah-buahan di dalam pot. Tren ini berkembang karena semakin hari lahan semakin sempit, sehingga kita harus mencari alternatif lain untuk menanam.
Menanam sistem Tabulapot sangat cocok sekali (pake banget lagi..) untuk dikembangkan bagi kita-kita yang memiliki halaman dan lahan yang sempit atau tidak bertanah. Kita tahu bahwa rumah jaman sekarang cenderung memiliki halaman berbeton sehingga kita tidak bisa menanam tanaman apapun di halaman tersebut. Nah,, jika kita ingin tetap menanam buah-buahan, bagaimana caranya? ya tentunya dengan sistem Tabulapot ini.
Selain alasan dikarenakan kita tidak memiliki lahan yang luas, sistem Tabulapot ini juga akan memudahkan kita dalam mengontrol tanaman yang kita tanam. Baik itu dari segi perawatan, pemupukan, penyiraman, dan penanganan hama penyakit, serta bisa kita bawa-bawa kalau kita pindahan rumah lho.. :D
Tanaman buah yang cocok untuk ditanam dalam pot ini sangat banyak seperti mangga, jeruk, belimbing, jambu (jambu air & jambu biji), lengkeng, nangka, bahkan buah durian pun sekarang ini banyak yang dikembangkan dalam pot. Sebenarnya masih banyak jenis tanaman buah yang dapat dikembangkan dalam pot ini, pada umumnya semua tanaman bisa ditanam dalam pot asal dengan perlakuan yang benar.
Pot yang digunakan harus disesuaikan dengan jenis buahnya. Biasanya jenis pot yang bagus untuk budidaya buah adalah pot dari jenis tanah agar adanya pori-pori yang dapat menglirkan air dan udara (airasi) Media. Namun sebenarnya kita bisa menggunakan jenis pot apa saja seperti bekas drum yang dipotong, emer cat besar dll, yang penting bahannya tahan untuk jangka waktu yang lama serta ukuranya jangan terlalu kecil minimal mempunyai diameter 50 cm.
Media tanam yang digunakan harus diperhatikan. Media tanam yang biasa digunakan utnuk menanam tanaman dalam pot adalah sekam, tanah, pupuk kandang dengan perbandingan 1:1:1.
Keuntungan kita menanam buah dalam pot adalah:
- Perawatan mudah
- Gampang dipindah-pindah
- Mudah dalam pengontrolan
- Bisa menanam biarpun lahan kita sempit
- Mudah dalam memanen
- Dan membuat rumah kita hijau indah nan asri
Demikian sedikit ulasan tentang menanam buah di dalam pot, jangan lupa like and share ya.. semoga bermanfaat..
Salam Go Green!!
Sumber gambar: daunbuah.com
Menanam sistem Tabulapot sangat cocok sekali (pake banget lagi..) untuk dikembangkan bagi kita-kita yang memiliki halaman dan lahan yang sempit atau tidak bertanah. Kita tahu bahwa rumah jaman sekarang cenderung memiliki halaman berbeton sehingga kita tidak bisa menanam tanaman apapun di halaman tersebut. Nah,, jika kita ingin tetap menanam buah-buahan, bagaimana caranya? ya tentunya dengan sistem Tabulapot ini.
Selain alasan dikarenakan kita tidak memiliki lahan yang luas, sistem Tabulapot ini juga akan memudahkan kita dalam mengontrol tanaman yang kita tanam. Baik itu dari segi perawatan, pemupukan, penyiraman, dan penanganan hama penyakit, serta bisa kita bawa-bawa kalau kita pindahan rumah lho.. :D
Tanaman buah yang cocok untuk ditanam dalam pot ini sangat banyak seperti mangga, jeruk, belimbing, jambu (jambu air & jambu biji), lengkeng, nangka, bahkan buah durian pun sekarang ini banyak yang dikembangkan dalam pot. Sebenarnya masih banyak jenis tanaman buah yang dapat dikembangkan dalam pot ini, pada umumnya semua tanaman bisa ditanam dalam pot asal dengan perlakuan yang benar.
Pot yang digunakan harus disesuaikan dengan jenis buahnya. Biasanya jenis pot yang bagus untuk budidaya buah adalah pot dari jenis tanah agar adanya pori-pori yang dapat menglirkan air dan udara (airasi) Media. Namun sebenarnya kita bisa menggunakan jenis pot apa saja seperti bekas drum yang dipotong, emer cat besar dll, yang penting bahannya tahan untuk jangka waktu yang lama serta ukuranya jangan terlalu kecil minimal mempunyai diameter 50 cm.
Media tanam yang digunakan harus diperhatikan. Media tanam yang biasa digunakan utnuk menanam tanaman dalam pot adalah sekam, tanah, pupuk kandang dengan perbandingan 1:1:1.
Keuntungan kita menanam buah dalam pot adalah:
- Perawatan mudah
- Gampang dipindah-pindah
- Mudah dalam pengontrolan
- Bisa menanam biarpun lahan kita sempit
- Mudah dalam memanen
- Dan membuat rumah kita hijau indah nan asri
Demikian sedikit ulasan tentang menanam buah di dalam pot, jangan lupa like and share ya.. semoga bermanfaat..
Salam Go Green!!
Sumber gambar: daunbuah.com